Posts

Showing posts from July, 2019

GREEN CANYON PANGANDARAN - JANGAN DATANG DIMUSIM HUJAN

Image
Halo semuanya, Apakah kalian adalah pecinta wisata body rafting? kalau iya, kalian berarti wajib untuk datang ke green canyon di pangandaran. Disini kalian bisa menikmati wisata body rafting dengan track sepanjang 10 Km. Sebenarnya tersedia 2 pilihan track yang bisa kalian ambil. Pertama adalah track panjang sejauh 10 Km dan yang kedua track pendek sejauh kurang lebih 5 Km. Bedanya selain di jarak, kalian tidak akan mendapat sertifikat atas nama kalian jika memilih track yang pendek.

KOMODITAS EKSPOR DAN NEGARA TUJUAN EKSPOR INDONESIA 2014 - 2018

Ekspor Indonesia Cenderung mengalami kenaikan dari segi nilai ekspor kecuali ditahun 2015 dan 2016 dimana nilai ekspor Indonesia cenderung turun dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya. Penurunan nilai ekspor ini tidak hanya terjadi pada komoditi non-migas, namun ekspor migas pun demikian. Salah satu penyebabnya adalah adanya penurunan ekspor lemak dan minyak nabati serta batu bara (bahan bakar mineral) dalam periode tersebut. Salah satu penyebabnya adalah adanya salah satu kebijakan di China mengenai ramah lingkungan sehingga mengurangi impor batu bara dari Indonesia. Baca Juga : KOMODITAS EKSPOR-IMPOR INDONESIA 2008-2013 China masih mendominasi negara tujuan ekspor Indonesia dari tahun ke tahun diikuti dengan Amerika Serikat di tempat kedua. Hal ini menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi Indonesia dipengaruhi oleh dinamika ekonomi China. Kepala Group Ekonomi Direktorat Kebijakan Ekonomi Bank Indonesia, Yoga Affandi, ditahun 2016 mengatakan bahwa gejolak ekonomi di china

KENAPA RADIO MASIH POPULER DAN MASIH DIGEMARI OLEH MASYARAKAT?

Halo Semuanya, Ane rasa sebagian besar dari kalian pasti pernah mendengarkan siaran radio khannn? Lalu apaqah kalian pernah mendengarkan ku siaran? wkwkwkwkwk. Ngomong-ngomong, radio itu adalah salah satu perangkat komunikasi yang paling tua lho. Radio sudah ada bahkan jauh sebelum internet dan telepon genggam. Selain itu radio juga pernah sangat-sangat populer pada jamannya dimna semua komunikasi dan informasi yang beredar melalui radio sangat dinanti-nantikan. Bahkan hubungannya dengan kemerdekaan Indonesia juga erat kaitannya lhoo. Berita mengenai jepang yang sudah kalah itu menyebar di saentero Indonesia melalui radio guys. Nah jaman sekarang yang semua serba instan apalagi sejak eranya internet dan sosial media, orang-orang dapat mengakses informasi apa saja darimana saja dan kapan saja. Bahkan media cetak seperti koran, surat kabar dan majalah yang sangat melekat dikalangan masyarakat saja mulai ditinggalkan. Berangsur-angsur semuanya beralih ke perangkat yang lebih kecil dan m

KUMPULAN VIDEO IKLAN SEDIH DARI THAILAND - PART 1

Image
Thailand emang juaranya yaa kalau bikin iklan-iklan yang genre yang sedih abis huhuhuhu. Namun bukan hanya sedih belaka tapi pesan yang disampaikan lewat ceritanya juga kena banget. Pesan moral nya pun sangat-sangat menyentuh. Yuk dah langsung aja nih kumpulan video iklan sedih dari Thailand. 1. Video Kakak Adik Yang Tidak Akur

INI BEDANYA HOBBY DAN PASSION ?

Halo semuanya, Di waktu lowong atau senggang kalian biasanya dihabiskan untuk ngapain tuh? kebanyakan mungkin melakukan hobi-hobi kalian pasti, misal membaca buku, menulis atau bahkan menonton film. Tapi kalau misalnya ditanya apa sih passion kalian? Nah bisa jawab ga?  Rata-rata orang yang belum pernah benar-benar memikirkan passionya di bidang apa pasti agak kesulitan menjawabnya, padahal kita tau betul apa saja sih hobby kita. Walaupun berawal dari rasa suka atau ketertarikan terhadap sesuatu ternyata antara Hobby dan Passion itu berbeda satu sama lainnya loh. Yuk kita bahas disini

10 PROVINSI DI INDONESIA YANG PALING BANYAK DIKUNJUNGI TAHUN 2018 ( INDONESIA MOST VISITED PROVINCE IN 2018)

Image
Halo semuanya, Ditulisan kali ini saya akan membahas mengenai provinsi di Indonesia yang sering sekali dikunjungi oleh para warga negara Indonesia. Selain untuk keperluan wisata, ternyata warga indonesia sering bepergian ke provinsi lain dengan tujuan untuk bekerja dan sekolah. Dan 50,54% diantaranya adalah para laki-laki lho. Yeayyyy, mana laki-laki yang suka travelling, tunjuk tangan dong 😀 1. Jawa Timur flickr Di sudut timur pulau jawa ini tersebar destinasi-destinasi alam indah yang siap untuk dijelajahi para pelancong. Diantaranya adalah gunung bromo, kawah ijen di banyuwangi, malang, batu, dan gunung mahameru. Ditambah lagi status kota surabaya yang merupakan kota terbesar kedua di Indonesia. Jumlah kunjungan yang datang ke Jawa Timur selama 2018 adalah sebanyak 54.484.015 kali

KENAPA APLIKASI SPOON RADIO MASUK KE SERVER NEGARA LAIN (KOREA)

Halo Spooners Indonesia, Saat bermain Spoon apakah kalian mengalami masalah yaitu para Dj / caster /spooner yang tampil bukan berasal dari Indonesia? Di postingan terdahulu ane ngebahas tentang bagaimana sih caranya kita menggunakan aplikasi Spoon step by step juga saya buatin tutorialnya di youtube. Ternyata cukup banyak beberapa teman yang mengalami masalah spoonnya masuk ke network luar negeri yang biasanya di Korea. Kenapa hal tersebut bisa terjadi? Berikut ini adalah beberapa penyebabnya: Ane coba ngejelasin berdasarkan pengalaman dan sepemahaman ane aja yaa, soalnya ane ga expert di bidang networking 1. Menggunakan Emulator di PC Seperti yang kita ketahui bahwa saat ini aplikasi Spoon hanya support untuk perangkat mobile. Namun tetap bisa menggunakan aplikasi spoon lewat emulator seperti Bluestack dan sejenisnya. Nah pada saat menggunakan emulator bluestack ini, spoon ane otomatis masuk ke dalam spoon korea, padahal untuk network sendiri ane menggunakan indie-home yan