Posts

Showing posts from April, 2019

TIPS JITU PUBLIC SPEAKING - MENGHILANGKAN GUGUP BICARA DI DEPAN UMUM

Image
flickr Hai Bro-bro dan sister semua, Coba liat disekeliling kita, biasanya orang yang percaya diri dan berani buat speak-up akan dianggap memiliki nilai lebih. Contoh sederhana waktu kita masih sekolah dulu, orang yang berani tampil bicara di depan pasti akan mendapat perhatian khusus. Tapi kok sebagian orang yang lain malah menganggap bahwa bicara di depan umum adalah sebuah hal yang menakutkan ya? Hmmmm menarique.  Kemampuan berbicara di depan umum ini bukanlah suatu gift atau bakat ya man-teman. Kemampuan ini bisa dilatih dan dibentuk seiring makin sering kita melakukannya. Merasa gugup, malu dan takut saat pertama kali mencoba sesuatu adalah hal yang wajar apalagi itu adalah hal yang baru, sama hal seperti berbicara di depan umum. Nah ane punya nih beberapa tips apa aja yang bisa kalian lakukan untuk mengatasi rasa gugup, takut dan malu kalian jika ingin berbicara di depan umum.